Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB

RQIB Pesantren Imam Bukhari Makassar pada awal pendiriannya yaitu tanggal 14 Mei 2014, berbentuk seperti Madrasah yaitu MTs dan MA Tahfidzul Qur'an. Namun di tahun 2019 diubah menjadi Pesantren Tradisional dengan nama Pesantren Imam Bukhari Makassar yang berfokus pada Tahfidzul qur'an, Pembinaan Keagamaan, Pembinaan Karakter, Adab, Akhlak dan Pembinaan Skill Entrepreneurship. Dan di tahun 2023 berubah nama menjadi Pesantren Tahfidzul Quran RQIB.

VISI & MISI

Visi Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB:

Visi “Terwujudnya Generasi Qurani yang Unggul dalam Aqidah, Ibadah-Akhlak, Keilmuan, Keterampilan dan Kemandirian serta Peduli terhadap Lingkungan”

Misi Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB:

  1. Menyelenggarakan kurikulum dan program pengajaran yang berbasis pada pembinaan Al Qur’an, karakter, dan skill
  2. Meningkatkan profesionalisme kinerja penyelenggara pesantren
  3. Mewujudkan santri yang cinta dan hafal Al-Qur’an
  4. Menanamkan Aqidah yang shohih berdasarkan Al-Qur’an dan Sunnah sesuai pemahaman Salafussalih
  5. Membiasakan santri mengerjakan ibadah wajib dan sunnah
  6. Membentuk pribadi santri yang memiliki karakter unggul, diantaranya jujur, disiplin, mandiri, cerdas, peduli, amanah & tanggungjawab dan PHBS.

Kurikulum

3 Icon Utama Kurikulum Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB

Target Hafalan
30 Juz

Pembinaan Akhlak
dan Adab

Pengembangan
Life Skill

7 Karakter Unggul Santri
Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB

Peduli

Mandiri

Disiplin

Jujur

Pola Hidup
Bersih & Sehat

Cerdas

Amanah

Fasilitas Sekolah

Fasilitas utama Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB

Galery Kegiatan Pesantren RQIB

Dokumentasi aktivitas harian dan event Pesantren Tahfidzul Qur'an RQIB

Alamat Pondok Putra

Bukit Teknologi, Jl. Nipa-Nipa, Antang, Makassar.

Admin Putra

0852 4230 2675

Alamat Pondok Putri

JL. Lanraki Dalam, Kel Berua, Biringkanaya, Makassar.

Admin Putri

0819 3160 8734